MENGENAL LEBIH JAUH STUDI ELETROFISIOLOGI DAN ABLASI

Halo Sahabat Sehat RSBP Batam

Keluhan berdebar-debar, rasa seperti mau pingsan, pandangan gelap merupakan sejumlah keluhan utama pasien yang datang berkonsultasi ke klinik jantung. Umumnya keluhan tersebut berasal dari gangguan irama jantung atau aritmia.

Beberapa jenis aritmia tidak bisa teratasi hanya dengan pemberian obat-obatan saja, sehingga membutuhkan tindakan yang lebih lanjut seperti Studi Elektrofisiologi dan Ablasi Jantung.

Ingin tahu lebih lanjut apa itu tindakan ablasi? Pada kondisi aritmia yang seperti apa ablasi perlu dilakukan?

Yuk gabung dalam webinar "Mengenal Lebih Jauh Studi Elektrofisiologi dan Ablasi" yang merupakan rangkaian _launching_ layanan Ablasi Jantung di RSBP Batam pada hari Sabtu, 26 November 2021 jam 09.00 WIB s/d selesai.
Narasumber: Prof. Dr. dr. Yoga Yuniadi, SpJP(K)
dari Pusat Jantung Nasional Harapan Kita, Jakarta

Meeting ID: 835 1259 1500
Zoom Passcode: RSBPBATAM

Yuk, ajak teman, saudara, keluarga untuk bergabung dalam acara Webinar yang pastinya sangat bermanfaat ini.

Sampai jumpa Sahabat Sehat

Yuk, kunjungi website dan media sosial kami
Website : rsbp.bpbatam.go.id
Email : rsbp@bpbatam.go.id
Instagram : @rsbp.batam
Facebook : RSBP Batam
Youtube : RSBP Batam

 


 

Komentar